Minggu, 21 Februari 2021

Kunci jawaban uji kompetensi 7 ( LKS penjaskes K13 Revisi SD kelas 4 halaman 30-34 )

 Uji Kompetensi 7



A. Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar !


1. Gerakan yang dilakukan secara berirama ( berdasarkan ritme ) disebut.......

A. Gerak non-lokomotor

B. Gerak lokomotor

C. Gerak ritmik

D. Gerak manipulasi




2. Contoh aktivitas ritmik meliputi, kecuali......

A. Gerak bebas

B. Senam aerobik

C. SKJ

D. Bertapa




3. Unsur-unsur yang diperlukan dalam gerak irama adalah sebagai berikut, kecuali........

A. Kekakuan

B. Fleksibilitas

C. Kontinuitas

D. Ketepatan dengan irama




4. Kelemahan bola plastik bila digunakan dalam gerak ritmik adalah.........

A. Murah

B. Tidak bisa dipantulkan

C. Mahal

D. Terlalu berat




5. Gerak ritmik dapat dilakukan dengan menggunakan alat, kecuali.......

A. Pita

B. Payung

C. Gada

D. Simpai




6. Ukuran bola untuk gerak ritmik adalah.........

A. Kecil

B. Sedang

C. Besar

D. Sangat besar




7. Teknik gerakan simpai memerlukan tenaga yang dapat membantu mengembangkan kekuatan, koordinasi dan kelenturan otot.......

A. Lengan dan bahu

B. Kaki

C. Perut

D. Punggung


8. Dibawah ini yang bukan merupakan gerakan bola pada dasar latihan gerak ritmik adalah.......

A. Mengayun

B. Menempel

C. Memantul

D. Melambung




9. 


Gambar di atas adalah gerak ritmik dengan alat........

A. Gada 

B. Tali 

C. Simpai

D. Bola 




10. Salah satu unsur yang diperlukan dalam gerak irama adalah kontinuitas yang berarti........ 

A. Kebersambungan gerakan

B. Kelentukan

C. Keseimbangan

D. Keluwesan




11. Yang bukan merupakan bahan pembuatan simpai adalah.........

terbuat dari rotan atau bambu atau dapat juga terbuat dari fiber glass.

A. Rotan

B. Bambu

C. Fiber glass

D. Besi




12. Simpai umumnya mempunyai ukuran lebar.......inchi.

A. 1  1/4

B. 1   1/2

C. 2

D. 4




13. Bahan yang biasa dipakai untuk pembuatan tali pada gerak ritmik, kecuali........

A. Sutra

B. Serat manila

C. Kawat

D. Nilon




14. 


Gambar diatas adalah salah satu alat yang digunakan dalam gerak ritmik, yang disebut........

A. Bola

B. Gada

C. Tali

D. Simpai


15. Pada saat memegang tali hendaknya menggunakan.......jari.

A. Dua

B. Tiga

C. Empat

D. Lima




16. Yang bukan termasuk gerakan dasar latihan dengan simpai adalah......

A. Mengayun

B. Melompat

C. Melingkar

D. Merayap




17. Manfaat dari senam aerobik adalah......

A. Menurunkan daya tahan jantung

B. Menurunkan daya tahan paru-paru

C. Menguatkan otot-otot tubuh

D. Melatih kekakuan




18. Senam aerobik sebaiknya dilakukan dalam waktu.......

A. 60 menit

B. 70 menit

C. 80 menit

D. 90 menit




19. Senam aerobik dibagi menjadi 3 bagian, kecuali........

A. Pemanasan

B. Gerakan inti

C. Gerakan istirahat

D. Peregangan




20. Simpai umumnya mempunyai ukuran diameter lingkaran....... inchi.

A. 27

B. 28

C. 29

D. 30




21. Pemanasan selama 20 menit pada senam aerobik bertujuan.........

A. Menurunkan kekuatan jantung

B. Menghindari cidera otot

C. Menghirup oksigen

D. Meningkatkan kekuatan




22. Alat yang berbentuk cincin besar yang terbuat dari fiber glass atau bilah bambu atau dapat juga dari rotan yang dipertemukan kedua ujungnya membentuk lingkaran disebut..........

A. Simpai

B. Bola

C. Bendera

D. Gada




23. Panjang tali yang dipakai pada gerak ritmik adalah.........

A. 10-12 kaki

B. 20-22 kaki

C. 30-32 kaki

D. 40-42 kaki




24. Gerak ritmik yang tidak menggunakan alat misalnya.......

A. Basket

B. Sepak bola

C. Senam aerobik

D. Senam dengan gada




25. Tujuan dari peregangan pada senam aerobik adalah......

A. Menegangkan otot-otot

B. Mengembalikan otot-otot yang tegang

C. Meningkatkan kerja paru-paru

D. Membakar kalori







B. Isilah titik-titik pada soal-soal berikut dengan jawaban yang benar !

1. Alat yang berbentuk cincin besar yang terbuat dari fiber glass atau bilah bambu atau dapat juga dari rotan yang dipertemukan kedua ujungnya membentuk lingkaran disebut..........

Simpai




2. Gerakan yang dilakukan secara berirama ( berdasarkan ritme ) dinamakan........

Gerak ritmik




3. Kelemahan bola plastik bila digunakan dalam gerak ritmik adalah.........

Tidak bisa dipantulkan




4. Senam aerobik sebaiknya dilakukan dalam waktu .........

60 menit




5. Manfaat dari senam aerobik adalah.......

- Meningkatkan daya tahan jantung

- Meningkatkan daya tahan paru-paru

- Menguatkan otot-otot tubuh

- Melatih kelenturan

- Membakar kalori




6. 


Gambar diatas adalah salah satu alat yang digunakan dalam gerak ritmik yaitu........

Tali




7. Gerak ritmik yang tidak menggunakan alat misalnya.......

Senam aerobik





8. Gerak ritmik dapat dilakukan dengan alat dan.........

Tidak menggunakan alat




9. Tujuan dari peregangan pada senam aerobik adalah...........

Mengembalikan otot-otot yang tegang





10. Salah satu unsur yang diperlukan dalam gerak irama adalah kontinuitas yang berarti........

Kebersambungan gerakan







C. Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang jelas dan benar !

1. Latihan dengan simpai terdiri atas beberapa gerakan, sebutkan !

Jawab :

Latihan dengan simpai terdiri atas 4 gerakan yaitu :

- Mengayun 

- Melompat 

- Melingkar 

- Melambung




2. Apa saja manfaat senam aerobik? sebutkan 3 saja !

Jawab :

- Meningkatkan daya tahan jantung

- Meningkatkan daya tahan paru-paru

- Menguatkan otot-otot tubuh




3. Sebutkan alat yang digunakan dalam gerak ritmik dengan alat !

Jawab :

- Bola 

- Tali

- Pita

- Gada

- Simpai




4. Apa yang kamu ketahui tentang gerak ritmik ?

Jawab :

Gerak ritmik adalah suatu gerakan yang dilakukan secara berirama ( berdasarkan ritme )




5. Senam aerobik dibagi menjadi 3 bagian, sebutkan !

Jawab :

- Pemanasan

- Gerakan Inti

- Peregangan




6. Apa yang dimaksud dengan simpai ?

Jawab :

Simpai adalah alat yang berbentuk cincin besar yang terbuat dari fiber glass atau bilah bambu atau dapat juga dari rotan yang dipertemukan kedua ujungnya membentuk lingkaran.




7. Sebutkan unsur-unsur yang diperlukan dalam gerak irama ! 

Jawab :

- Kelentukan

- Keseimbangan

- Keluwesan 

- Fleksibilitas 

- Kontinuitas  ( kebersambungan gerakan ) 

- Ketepatan dengan irama




8. Sebutkan contoh gerak ritmik yang menggunakan alat !

Jawab :

- Gerak ritmik dengan bola

- Gerak ritmik dengan tali

- Gerak ritmik dengan simpai

- Gerak ritmik dengan bendera




9. Sebutkan 3 tahapan senam aerobik !

Jawab : 

- 20 menit pertama pemanasan ( warming up ) tujuannya untuk menghindari cedera otot.

- 20 menit kedua melakukan gerakan inti

- 20 menit terakhir peregangan yang berfungsi untuk mengembalikan otot-otot yang tegang.




10. Bagaimana melakukan ayunan satu lengan depan belakang pada tahap akhir gerakan !

Jawab : 

- Berdiri tegak, langkah kiri

- Kedua lengan lurus ke depan

- Pandangan ke depan



Baca Juga : 

Kunci Jawaban Uji Kompetensi 6 ( LKS Penjaskes K13 Revisi SD Kelas 4 Halaman 16-19 )


Tidak ada komentar:

Posting Komentar